1 of 7

Kekurangan Strategi Pembelajaran Aktif

MODUL DIGITAL

STRATEGI PEMBELAJARAN AKUNTANSI

Tim Pengembangan :

Yolandaru Septiana

Endra Murti Sagoro

Ani Widayati

2 of 7

KETERBATASAN WAKTU

2

Pelaksanaan strategi pembelajaran aktif ini memerlukan waktu yang lumayan sehingga kadang saat pelaksanaan itu waktunya terbatas (kurang).

3 of 7

KEMUNGKINAN BERTAMBAHNYA WAKTU UNTUK PERSIAPAN

3

Butuhnya waktu persiapan untuk pelaksanaan strategi pembelajaran aktif. Oleh karena itu pelaksanaan pembelajaran akan berjalan lebih lama.

4 of 7

UKURAN KELAS YANG BESAR

4

Penerapan strategi pembelajaran ini memerlukan kelas yang besar. sehingga proses persiapannya lama dan manage kelas juga harus diperhatikan.

5 of 7

KETERBATASAN MATERI, PERALATAN DAN SUMBERDAYA

5

Untuk menerapkan strategi pembelajaran aktif ini perlu persiapan materi, peralatan, dan sumberdaya yang cukup. Sehingga tidak semua sekolah atau kelas itu siap dan memiliki fasilitas untuk mendukung penerapan strategi ini.

6 of 7

RESIKO PENERAPAN ACTIVE LEARNING

6

Resiko disini bermaksud bahwa pelaksanaan pembelajaran akan mengakibatkan keaktifan yang meningkat tetapi tidak diikuti dengan pemahaman peserta didik. Namun demikian sebenarnya bisa dioptimalkan keaktifan dan di review kembali pemahaman materi oleh peserta didik misalnya melalui pre-test dan post-test.

7 of 7

Thanks!

Does anyone have any questions?

CREDITS: This presentation template was created by Slidesgo, including icons by Flaticon, and infographics & images by Freepik.