Mari sijaga kebadian ruang ibadahta, terlebih-lebih mari si mateken HPnta
2
2
Yang Melayani :
Pdt. Marina Br. Ginting, S.Th
Minggu jubilate
11 Mei 2025
GBKP RUNGGUN TEBING TINGGI
KEBAKTIAN BAHASA INDONESIA
PUKUL : 10.00 WIB
S A M B U T A N
PENGANTAR IBADAH
Bernyanyi KJ 001 : 1-2 Haleluya, Pujilah
Reff :
Haleluya! Pujilah
Allah yang Agung, Maha Esa!
Dalam Kristus kita kenal
Allah yang hidup, Bapa kekal!
Patut memuji kuasaNya
Karna berkat-Nya tak henti
limpah kasih-Nya tak terperi
Jemaat Berdiri
Reff :
Haleluya! Pujilah
Allah yang Agung, Maha Esa!
Dalam Kristus kita kenal
Allah yang hidup, Bapa kekal!
Bernyanyi KJ 001 : 1-2 Haleluya, Pujilah
VOTUM & SALAM
Lalu pada ketujuh kalinya, ketika para imam meniup sangkakala, berkatalah Yosua kepada bangsa itu: "Bersoraklah, sebab TUHAN telah menyerahkan kota ini kepadamu!
(Yosua 6 : 16)
KJ 077 : 1-3
1. | Hatiku bersukaria mengagungkan nama Tuhan, Allah, Juru s'lamatku. |
2. | DiindahkanNya hambaNya; kini dan senantiasa diberkati namaku. |
KJ 077 : 1-3
3. | Kar'na Allah Mahakuasa melakukan karya agung kepadaku yang rendah. |
Jemaat Duduk
Pengakuan dosa
L | : | Saudara/i, seperti Tuhan telah membebaskan bangsa Israel dari Mesir, dan mengantarkan mereka ke Tanah Perjanjian. Tuhan telah lebih dulu merancangkan keselamatan bagi manusia bahkan sebelum manusia memintanya. |
J | : | Sungguh alangkah baiknya Engkau ya Allah, kami merasakan pertolonganMu di dalam kelemahan kami. |
Pengakuan dosa
L | : | Andaikan Allah mengarahkan pandanganNya kepada kita yang dikasihiNya, kehidupan yang bagaimanakah yang didapatiNya? |
Saat Teduh
Pengakuan dosa
L | : | Marilah kita mengaku dosa dihadapan Tuhan |
J | : | Ya Tuhan kami mengaku, seringkali kami tidak berdaya menghadapi pergumulan hidup, karena kami melupakan janji dan kasih setiaMu, dan kami mengandalkan kekuatan dan pikiran kami. Ya Tuhan, ampunilah kami. |
PKJ 037 : 1-2
1. | Bila kurenung dosaku padaMu, Tuhan, Yang berulang kulakukan dihadapanMu, Reff: Kasih sayangMu perlindunganku. Di bawah naungan sayapMu damai hatiku. Kasih sayangMu pengharapanku. Usapan kasih setiaMu s’lalu kurindu. |
PKJ 037 : 1-2
2. | Rasa angkuh dan sombongku masih menggoda, Iri hati dan benciku kadang menjelma. Reff: Kasih sayangMu perlindunganku. Di bawah naungan sayapMu damai hatiku. Kasih sayangMu pengharapanku. Usapan kasih setiaMu s’lalu kurindu. |
Janji tuhan yang meneguhkan
L | : | “Berbahagialah orang yang berdukacita, karena mereka akan dihibur. Berbahagialah orang yang lemah lembut karena mereka akan memiliki bumi.” (Matius 5:4-5) |
Jemaat Berdiri
KJ 036 : 1-3
1. | Dihapuskan dosaku hanya oleh darah Yesus; aku pulih dan sembuh hanya oleh darah Yesus. Reff: O, darah Tuhanku, sumber pembasuhku! Sucilah hidupku hanya oleh darah Yesus. |
KJ 036 : 1-3
2. | Pengampunan dosaku hanya oleh darah Yesus; Penyucian hidupku hanya oleh darah Yesus. Reff: O, darah Tuhanku, sumber pembasuhku! Sucilah hidupku hanya oleh darah Yesus. |
KJ 036 : 1-3
3. | Perdamaian bagiku hanya oleh darah Yesus; bukan oleh amalku: hanya oleh darah Yesus. Reff: O, darah Tuhanku, sumber pembasuhku! Sucilah hidupku hanya oleh darah Yesus. |
(Jemaat Duduk)
Firman Allah Filipi 4 : 6 – 7
(Tunggal)
6. | Janganlah hendaknya kamu kuatir tentang apapun juga, tetapi nyatakanlah dalam segala hal keinginanmu kepada Allah dalam doa dan permohonan dengan ucapan syukur. |
7. | Damai sejahtera Allah, yang melampaui segala akal, akan memelihara hati dan pikiranmu dalam Kristus Yesus. |
Filipi 4 : 6 – 7
Lit. | : | Berbahagialah orang yang mendengarkan Firman Tuhan, yang memelihara, serta melakukannya dalam kehidupan sehari-hari, Haleluya. |
Jem. | : | (Dinyanyikan) Ha le lu ya, Ha le lu ya, Ha le lu … ya. |
Tema :
“Bersorak Karena Sukacita”
Mazmur 20 : 1 - 9
(Responsoria)
Pdt. Marina Br. Ginting, S.Th
Mazmur 20 : 1 – 9
L. | 1Doa mohon kemenangan bagi raja Untuk pemimpin biduan. Mazmur Daud. |
J. | 2Kiranya TUHAN menjawab engkau pada waktu kesesakan! Kiranya nama Allah Yakub membentengi engkau! |
Mazmur 20 : 1 – 9
L. | 3Kiranya dikirimkan-Nya bantuan kepadamu dari tempat kudus dan disokong-Nya engkau dari Sion. |
J. | 4Kiranya diingat-Nya segala korban persembahanmu, dan disukai-Nya korban bakaranmu. Sela |
Mazmur 20 : 1 – 9
L. | 5Kiranya diberikan-Nya kepadamu apa yang kaukehendaki dan dijadikan-Nya berhasil apa yang kaurancangkan. |
J. | 6Kami mau bersorak-sorai tentang kemenanganmu dan mengangkat panji-panji demi nama Allah kita; kiranya TUHAN memenuhi segala permintaanmu. |
Mazmur 20 : 1 – 9
L. | 7Sekarang aku tahu, bahwa TUHAN memberi kemenangan kepada orang yang diurapi-Nya dan menjawabnya dari sorga-Nya yang kudus dengan kemenangan yang gilang-gemilang oleh tangan kanan-Nya. |
J. | 8Orang ini memegahkan kereta dan orang itu memegahkan kuda, tetapi kita bermegah dalam nama TUHAN, Allah kita. |
Mazmur 20 : 1 – 9
L. | 9Mereka rebah dan jatuh, tetapi kita bangun berdiri dan tetap tegak. |
Tema :
“Bersorak Karena Sukacita”
Mazmur 20 : 1 - 9
Pdt. Marina Br. Ginting, S.Th
Pengakuan Iman
(Jemaat Berdiri)
Aku percaya kepada Allah Bapa yang mahakuasa, Khalik langit dan bumi. Dan aku percaya kepada Yesus Kristus, Anak-Nya yang tunggal, Tuhan kita, yang dikandung daripada Roh Kudus, lahir dari anak dara Maria, yang menderita di bawah pemerintahan Pontius Pilatus, disalibkan, mati dan dikuburkan, turun ke dalam kerajaan maut.
Pada hari yang ketiga bangkit pula dari antara orang mati, naik ke sorga, duduk di sebelah kanan Allah, Bapa yang mahakuasa, dan akan datang dari sana untuk menghakimi orang yang hidup dan yang mati. Aku percaya kepada Roh Kudus; gereja yang kudus dan Am; persekutuan orang kudus; pengampunan dosa; kebangkitan daging, dan hidup yang kekal. Amin.
(Jemaat Duduk)
Lit. | : | “Beribadahlah kepada Tuhan dengan sukacita, datanglah kehadapanNya dengan sorak-sorai!” (Mazmur 100 : 2) |
PKJ 146 : 1-
1. | Bawa persembahanmu dalam rumah Tuhan dengan rela hatimu, janganlah jemu. Bawa persembahanmu, bawa dengan suka. Reff: Bawa persembahanmu, tanda sukacitamu. Bawa persembahanmu, ucaplah syukur. |
PKJ 146 : 1-
2. | Rahmat Tuhan padamu tidak tertandingi oleh apa saja pun dalam dunia. Kasih dan karunia sudah kau terima. Reff: Bawa persembahanmu, tanda sukacitamu. Bawa persembahanmu, ucaplah syukur. |
PKJ 146 : 1-
3. | Persembahkan dirimu untuk Tuhan pakai agar kerajaanNya makin nyatalah. Damai dan sejahtera diberikan Tuhan. Reff: Bawa persembahanmu, tanda sukacitamu. Bawa persembahanmu, ucaplah syukur. |
L | : | Tuhan telah membebaskan manusia dalam setiap pergumulan hidup. Dia memanggil kita untuk tetap menjaga kebebasan yang telah dikaruniakanNya. |
J | : | Ya Tuhan, aku hendak mengingat kasih setiaMu. Aku bersorak-sorai atas kebesaranMu. |
TEKAD
(Jemaat Berdiri)
L | : | Tuhan tetap setia memelihara, menuntun dan mencukupkan segala kebutuhan anak-anakNya. |
J | : | Ya Tuhan aku berjanji tetap teguh di dalam iman, dan tidak kuatir lagi akan hidup ini. |
TEKAD
KJ 413 : 1-3
1. | Tuhan, pimpin anakMu, agar tidak tersesat. Akan jauhlah seteru, bila Kau tetap dekat Reff. Tuhan pimpin! Arus hidup menderas; Agar jangan ‘ku sesat, pegang tanganku erat. |
KJ 413 : 1-3
2. | Hanya Dikau sajalah Perlindungan yang teguh. Bila hidup menekan, Kau harapanku penuh. Reff. Tuhan pimpin! Arus hidup menderas; Agar jangan ‘ku sesat, pegang tanganku erat. |
KJ 413 : 1-3
3. | Sampai akhir hidupku, Tuhan, pimpin ‘ku terus. K’lak kupuji, kusembah Kau Tuhanku Penebus. Reff. Tuhan pimpin! Arus hidup menderas; Agar jangan ‘ku sesat, pegang tanganku erat. |
Bapa kami yang di sorga, dikuduskanlah nama-Mu, datanglah Kerajaan-Mu, jadilah kehendak-Mu di bumi seperti di sorga. Berikanlah kami pada hari ini makanan kami yang secukupnya dan ampunilah kami akan kesalahan kami, seperti kami juga mengampuni orang yang bersalah kepada kami; dan janganlah membawa kami ke dalam pencobaan, tetapi lepaskanlah kami daripada yang jahat. Karena Engkaulah yang empunya Kerajaan dan kuasa dan kemuliaan sampai selama-lamanya. Amin
Tuhan memberkati kita (engkau) dan melindungi kita (engkau), Tuhan menyinari kita (engkau) dengan wajahNya dan memberi kita (engkau) kasih karunia; Tuhan menghadapkan wajahNya kepada kita (mu) dan memberi kita (engkau) damai sejahtera. Amin. Jemaat : A....min, A.......min, A......min |
Saat Teduh
Selamat Hari Minggu