1 of 50

Mari sijaga kebadian ruang ibadahta, terlebih-lebih mari si mateken HPnta

2 of 50

2

2

GBKP RUNGGUN TEBING TINGGI

KEBAKTIAN BAHASA INDONESIA

PUKUL : 10.00 WIB

Yang Melayani :

Pdt. Marina Br. Ginting, S.Th

Minggu XVI TRINITATIS

(MINGGU pendidikan)

15 September 2024

3 of 50

S A M B U T A N

4 of 50

5 of 50

PENGANTAR IBADAH

6 of 50

Bernyanyi KJ 001 : 1-2 Haleluya, Pujilah

Reff :

Haleluya! Pujilah

Allah yang Agung, Maha Esa!

Dalam Kristus kita kenal

Allah yang hidup, Bapa kekal!

  1. Langit buana semesta

Patut memuji kuasaNya

Karna berkat-Nya tak henti

limpah kasih-Nya tak terperi

7 of 50

Reff :

Haleluya! Pujilah

Allah yang Agung, Maha Esa!

Dalam Kristus kita kenal

Allah yang hidup, Bapa kekal!

  1. Wahai dunia, soraklah�Angkat suaramu, nyanyilah�Tabuhlah tifa dan gendang�Iringi puji dalam tembang

Bernyanyi KJ 001 : 1-2 Haleluya, Pujilah

8 of 50

VOTUM & SALAM

9 of 50

Demikianlah setiap pohon yang baik menghasilkan buah yang baik, sedang pohon yang tidak baik menghasilkan buah yang tidak baik. (Matius 7 : 17)

10 of 50

KJ 237 : 1-2

1.

Roh Kudus, tetap teguh

Kau Pemimpin umatMu.

Tuntun kami yang lemah lewat gurun dunia.

Jiwa yang letih lesu mendengar panggilanMu,

“Hai musafir, ikutlah

ke neg’ri sejahtera!”

11 of 50

KJ 237 : 1-2

2.

Kawan karib terdekat,

Kau menolong yang penat;

b’ri di jalan yang kelam hati anakMu tent’ram.

Bila badai menderu, perdengarkan suaraMu,

“Hai musafir, ikutlah

ke neg’ri sejahtera!”

12 of 50

Jemaat Duduk

Allah pemberi hikmat dan kebijaksanaan kepada bangsanya

L

:

Saudara-saudari terkasih, Allah adalah sumber hikmat dan kebijaksanaan di …

… Dengan tujuan agar bangsa Israel menjadi bangsa yang patuh kepada Tuhan dan hidup seturut dengan kehendak Tuhan. Dengan demikian bangsa Tuhan menjadi bangsa berhikmat di antara bangsa lain.

13 of 50

KJ 242 : 1,2,4

1.

Muliakanlah Allah Bapa, muliakan Putr’aNya,

Muliakan Roh Penghibur, Ketiganya Yang Esa!

Haleluya, puji Dia

Kini dan selamanya!

14 of 50

KJ 242 : 1,2,4

2.

Muliakan Raja Kasih

yang menjadi Penebus,

yang membuat kita waris KerajaanNya terus.

Haleluya, puji Dia,

Anak domba yang kudus!

15 of 50

KJ 242 : 1,2,4

4.

Kemuliaan selamanya dalam sorga bergema.

Hormat dan syukur dan kuasa diberi ciptaanNya.

Haleluya, puji Dia,

Raja agung semesta!

16 of 50

L

:

Tuhan memberikan pengetahuan kepada manusia agar dapat hidup semakin baik, mengarahkan pemikiran dan juga perbuatannya. Yang menjadi tanggung jawabnya adalah hidup yang berdasarkan hikmat dan kebijaksanaan Tuhan sehingga dapat tampak dalam kehidupan keluarga yang baik

Moria

:

Kenyataan kehidupan manusia

17 of 50

Moria

:

Kami mengaku ya Tuhan… betapa seringnya kami tidak memakai kekuatan dan hikmat yang Engkau berikan dalam kami mendidik anak dan cucu kami. Keinginan kami yang kami utamakan, sehingga kami tidak sejahtera dalam keterbatasan kami. Sehingga apa yang kami ajarkan menjadi kesusahan bagi kami sendiri.

Mamre

:

Kenyataan kehidupan manusia

18 of 50

Mamre

:

Kami mengaku ya Tuhan… kami tidak hidup dalam hikmat yang Engkau berikan, sehingga kami tidak mampu mengajari dan menunjukkan hikmat Tuhan dalam Rumah Tangga kami. Anak hingga cucu kami belum melihat pikiran dan perbuatan kami yang diterangi oleh hikmat Tuhan

Anak

:

Kenyataan kehidupan manusia

19 of 50

Anak

:

Kami mengaku ya Tuhan… kami belum sepenuhnya mencari pengetahuan dan hikmat kebijaksanaanMu. Kami terlalu sering dikuasai oleh pengetahuan yang bahkan dapat merusak kehidupan kami.

Jemaat

:

Tuhan, mampukanlah kami hidup dalam ajaran Tuhan, menjalankan-nya dan menjadi teladan dalam kehidupan rumah tangga kami.

Kenyataan kehidupan manusia

20 of 50

KJ 039 : 1-2

1.

‘Ku diberi belas kasihan, walau tak layak hatiku;

tadi ‘ku angkuh, kini heran: Tuhan, besarlah rahmatMu!

Kidung imanku bergema: rahmatMu sungguh mulia,

Kidung imanku bergema: rahmatMu sungguh mulia!

21 of 50

KJ 039 : 1-2

2.

Walau ‘ku patut dihukumkan, Kaulah penuh anugerah:

darah PutraMu dicurahkan membasuh dosa dan cela.

Di manakah selamatku?

Hanyalah dalam rahmatMu,

Di manakah selamatku?

Hanyalah dalam rahmatMu.

22 of 50

Firman Allah meneguhkan manusia dalam kebijaksanaanNya

L

:

Allah penuh kasih dan Maha Baik. Allah berkata dalam Kitab Ulangan 6:18a : “Haruslah engkau melakukan apa yang baik di mata Tuhan, supaya baik keadaanmu.”

J

:

Amin

Jemaat Berdiri

23 of 50

KJ 387 : 1-3

1.

‘Ku heran, Allah mau memb’ri rahmatNya padaku

dan Kristus sudi menebus

yang hina bagaiku!

Reff.

Namun ‘ku tahu yang kupercaya dan aku yakin ‘kan kuasaNya,

Ia menjaga yang kutaruhkan hingga hariNya kelak!

24 of 50

KJ 387 : 1-3

2.

‘Ku heran, oleh rahmatNya. Hatiku beriman

dan oleh kuasa SabdaNya

jiwaku pun tent’ram.

Reff.

Namun ‘ku tahu yang kupercaya dan aku yakin ‘kan kuasaNya,

Ia menjaga yang kutaruhkan hingga hariNya kelak!

25 of 50

KJ 387 : 1-3

3.

‘Ku heran, oleh Roh Kudus

‘ku sadar dosaku

dan dalam Firman kukenal

siapa Penebus.

Reff.

Namun ‘ku tahu yang kupercaya dan aku yakin ‘kan kuasaNya,

Ia menjaga yang kutaruhkan hingga hariNya kelak!

26 of 50

(Jemaat Duduk)

Firman Allah Mazmur 127 : 3 – 5

(Responsoria)

L.

3Sesungguhnya, anak-anak lelaki adalah milik pusaka dari pada TUHAN, dan buah kandungan adalah suatu upah.

J.

4Seperti anak-anak panah di tangan pahlawan, demikianlah anak-anak pada masa muda.

27 of 50

Mazmur 127 : 3 – 5

L.

5Berbahagialah orang yang telah membuat penuh tabung panahnya dengan semuanya itu. Ia tidak akan mendapat malu, apabila ia berbicara dengan musuh-musuh di pintu gerbang.

Lit.

:

Berbahagialah orang yang mendengarkan Firman Tuhan, yang memelihara, serta melakukannya dalam kehidupan sehari-hari, Haleluya.

Jem.

:

(Dinyanyikan)

Ha le lu ya, Ha le lu ya, Ha le lu … ya.

28 of 50

Tema :

“”

Kis. 7 : 20 - 22

(Tunggal)

Pdt. Marina Br. Ginting, S.Th

29 of 50

20.

Pada waktu itulah Musa lahir dan ia elok di mata Allah. Tiga bulan lamanya ia diasuh di rumah ayahnya.

21.

Lalu ia dibuang, tetapi puteri Firaun memungutnya dan menyuruh mengasuhnya seperti anaknya sendiri.

Kis. 7 : 20-22

30 of 50

22.

Dan Musa dididik dalam segala hikmat orang Mesir, dan ia berkuasa dalam perkataan dan perbuatannya.

Kis. 7 : 20-22

31 of 50

Tema :

“”

Kis. 7 : 20 - 22

Pdt. Marina Br. Ginting, S.Th

32 of 50

Pengakuan Iman

(Jemaat Berdiri)

Aku percaya kepada Allah Bapa yang mahakuasa, Khalik langit dan bumi. Dan aku percaya kepada Yesus Kristus, Anak-Nya yang tunggal, Tuhan kita, yang dikandung daripada Roh Kudus, lahir dari anak dara Maria, yang menderita di bawah pemerintahan Pontius Pilatus, disalibkan, mati dan dikuburkan, turun ke dalam kerajaan maut.

33 of 50

Pada hari yang ketiga bangkit pula dari antara orang mati, naik ke sorga, duduk di sebelah kanan Allah, Bapa yang mahakuasa, dan akan datang dari sana untuk menghakimi orang yang hidup dan yang mati. Aku percaya kepada Roh Kudus; gereja yang kudus dan Am; persekutuan orang kudus; pengampunan dosa; kebangkitan daging, dan hidup yang kekal. Amin.

34 of 50

(Jemaat Duduk)

Lit.

:

“Allahku akan memenuhi segala keperluanmu menurut kekayaan dan kemuliaanNya dalam Kristus Yesus”

(Pilipi 4 : 19)

35 of 50

KJ 439 : 1-

1.

Bila topan k’ras melanda hidupmu,

bila putus asa dan letih lesu,

berkat Tuhan satu-satu hitunglah,

kau niscaya kagum oleh kasihNya.

Reff.

Berkat Tuhan, mari hitunglah,

kau ‘kan kagum oleh kasihNya.

Berkat Tuhan mari hitunglah,

kau niscaya kagum oleh kasihNya.

36 of 50

KJ 439 : 1-

2.

Adakah beban membuat kau penat, salib yang kaupikul menekan berat?

Hitunglah berkatNya, pasti kau lega dan bernyanyi t’rus penuh bahagia!

Reff.

Berkat Tuhan, mari hitunglah,

kau ‘kan kagum oleh kasihNya.

Berkat Tuhan mari hitunglah,

kau niscaya kagum oleh kasihNya.

37 of 50

KJ 439 : 1-

3.

Bila kau memandang harta orang lain,

ingat janji Kristus yang lebih permai;

hitunglah berkat yang tidak terbeli milikmu di sorga tiada terperi.

Reff.

Berkat Tuhan, mari hitunglah,

kau ‘kan kagum oleh kasihNya.

Berkat Tuhan mari hitunglah,

kau niscaya kagum oleh kasihNya.

38 of 50

KJ 439 : 1-

4.

Dalam pergumulanmu di dunia janganlah kuatir, Tuhan adalah!

Hitunglah berkat sepanjang hidupmu, yakinlah, malaikat meyertaimu!

Reff.

Berkat Tuhan, mari hitunglah,

kau ‘kan kagum oleh kasihNya.

Berkat Tuhan mari hitunglah,

kau niscaya kagum oleh kasihNya.

39 of 50

40 of 50

L

:

Saudara-saudari terkasih, kita telah menerima hikmat dan kebijaksanaan yang berasal dari Tuhan. Mari kita pakaikan dalam kehidupan kita dan kita bertanggung jawab untuk mengajarkannya kepada anak-anak dan cucu kita. Bagaimana janji kita kepada Tuhan?

Moria

:

TEKAD

(Jemaat Berdiri)

41 of 50

Moria

:

Kami berjanji ya Tuhan… tetap hidup dalam hikmat dan kebijaksanaanMu yang menjadi kekuatan kami menyampaikannya kepada anak dan cucu kami.

Mamre

TEKAD

42 of 50

Mamre

Kami berjanji ya Tuhan… tetap hidup dalam kebijaksanaanMu, sehingga kami dimampukan untuk menyampaikannya dan menunjukkan teladan dalam kehidupan rumah tangga kami.

Anak

:

TEKAD

43 of 50

Anak

:

Kami berjanji ya Tuhan… menerima pengajaran yang berdasarkan hikmat dan kebijaksanaanMu.

TEKAD

44 of 50

KJ 425 : 1-3

1.

Berkumandang suara dari seberang, “Kirimlah cah’yamu!”

Banyak jiwa dalam dosa mengerang, “Kirimlah cah’yamu!”

Reff.

Kirimlah pelita Injili

menyentak yang terlelap.

Kirimlah pelita Injili

menyentak yang terlelap.

45 of 50

KJ 425 : 1-3

2.

Kita t’lah dengar jeritan dari jauh, “Kirimlah cah’yamu!”

Bantuanmu b’rikan, janganlah jemu, “Kirimlah cah’yamu!”

Reff.

Kirimlah pelita Injili

menyentak yang terlelap.

Kirimlah pelita Injili

menyentak yang terlelap.

46 of 50

KJ 425 : 1-3

3.

Jangan kita tinggal diam mendengar: “Kirimlah cah’yamu!”

Injil Tuhan haruslah kita sebar, “Kirimlah cah’yamu!”

Reff.

Kirimlah pelita Injili

menyentak yang terlelap.

Kirimlah pelita Injili

menyentak yang terlelap.

47 of 50

Bapa kami yang di sorga, dikuduskanlah nama-Mu, datanglah Kerajaan-Mu, jadilah kehendak-Mu di bumi seperti di sorga. Berikanlah kami pada hari ini makanan kami yang secukupnya dan ampunilah kami akan kesalahan kami, seperti kami juga mengampuni orang yang bersalah kepada kami; dan janganlah membawa kami ke dalam pencobaan, tetapi lepaskanlah kami daripada yang jahat. Karena Engkaulah yang empunya Kerajaan dan kuasa dan kemuliaan sampai selama-lamanya. Amin

48 of 50

Allah telah memanggil kita (kamu) ke hadirat kemuliaanNya yang kekal di dalam Yesus Kristus. Dia yang menjadikan kita (kamu) kuat dan teguh. Bagi Dialah kemuliaan dari sekarang sampai selama-lamanya. Amin.

Jemaat : A....min, A.......min, A......min

49 of 50

Saat Teduh

50 of 50

Selamat Hari Minggu