PERENCANAAN KEUANGAN USAHA MANDIRI �Satdiksus Negeri Prov Jateng
Badan Pengelola Keuangan dan Aset Daerah Prov Jateng
Dasar Hukum
Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2003 Tentang Sistem Pendidikan Nasional
Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2003 tentang Keuangan Negara;
Undang-Undang Nomor 1 Tahun 2004 tentang Perbendaharaan Negara;
Undang-Undang Nomor 15 Tahun 2004 tentang Pemeriksaan Pengelolaan dan Pertanggungjawaban Keuangan Negara;
Undang-Undang Nomor 1 Tahun 2021 tentang Hubungan Keuangan Pusat dan Daerah;
Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah, sebagaimana yang telah beberapa kali di ubah;
Peraturan Pemerintah Nomor 71 Tahun 2010 tentang Standar Akuntansi Pemerintahan;
Peraturan Pemerintah Nomor 19 Tahun 2005 tentang Standar Nasional Pendidikan sebagaimana yang telah di ubah dengan Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 32 Tahun 2013;
Peraturan Pemerintah Nomor 12 Tahun 2019 tentang Pengelolaan Keuangan Daerah;
Peraturan Gubernur Nomor 50 Tahun 2019 tentang Pengeloaan Keuangan Sekolah
Edaran Kepala Dinas P & K Nomor 903/21767 ttg Pedoman Pengelolaan Keuangan Usaha Mandiri
Konsep Usaha Mandiri
MANFAAT
Fleksibitas Pola Pengelolaan Keuangan/Barang
Peningkatan Kualitas Sumber Daya Manusia
Peningkatan Kualitas Pembelajaran
Peningkatan Kualitas Sarana dan Prasarana
Penguatan Pendidikan Karakter
Peningkatan Kerjasama Dunia Usaha antara lain mll Tefa, PKL, Pelatihan, supervisi dll
Contoh Usaha Mandiri
Siklus Pengelolaan Keuangan�
Perencanaan/
Penganggaran
Pelaksanaan/
Penatausahaan
Pelaporan/
Pertanggungjawaban
PENDAPATAN
BELANJA
STRUKTUR ANGGARAN USAHA MANDIRI
Lain-lain Pendapatan yang Sah |
|
Belanja Operasi |
|
Belanja Modal
|
Kodefikasi rincian belanja yang dicantumkan dalam RBA mengikuti peraturan perundang-undangan yang mengatur tentang kodefikasi keuangan daerah
Perencanaan dan Penganggaran
RBA, memuat:
PERENCANAAN DAN PENGANGGARAN
visi,
misi,
program strategis,
pencapaian kinerja,
rencana pencapaian 4 th
proyeksi keuangan 4 th
USAHA MANDIRI
RSB
RBA
Dipergunakan sbg dasar
penyusunan RBA dan
evaluasi kinerja
Prinsip:
anggaran
berbasis
kinerja,
perhitungan akuntansi biaya, kebutuhan
pendanaan, kemampuan pendapatan,
badan lain, APBN, APBD dan sumber
lainnya
9
Larangan dalam Pengelolaan USMAN
Insentif Pengelola Keuangan Dana USMAN
12
T
e
r
i
m
a
k
a
s
i
h