DI KOTA PALANGKA RAYA KALIMANTAN TENGAH
PROJECT PROSPECTUS
(Investment Project Ready to Offer) / IPRO
ECOTOURISM
20
24
| | |
Pembangunan Berkelanjutan merupakan alat dan sarana untuk mencapai agenda pembangunan nasional yang mensyaratkan partisipasi dan kolaborasi semua pihak.
Tujuan 8
Tujuan 15
Dukungan Pengembangan
Kebijakan
Bentuk Insentif
Bentuk Kemudahan
PEMERINTAH PROVINSI KALIMANTAN TENGAH
DINAS PENANAMAN MODAL DAN PELAYANAN TERPADU SATU PINTU
Tjilik Riwut Rd, 5,5 Km, Palangka Raya
Email : dpmptsp@kalteng.go.id
Website: https://dpmptsp.kalteng.go.id
| | |
Profil Proyek
Sektor pariwisata diharapkan menjadi industri atau sektor penting yang dapat diandalkan Pemerintah ke depan untuk menjadi pilar utama pembangunan ekonomi nasional.
Provinsi Kalimantan Tengah yang berada di tengah-tengah Pulau Kalimantan dan sangat potensial dijadikan sebagai titik poros penghubung antara provinsi-provinsi lain di Pulau Kalimantan dan juga berhadapan langsung dengan laut Jawa.
Daya Tarik Wisata: Danau Surung, Matan Andau, Bukit Cinta, Batu Banama, Taman Wisata Alam Bukit Tangkiling, Penangkaran Rusa.
Klasifikasi Baku Lapangan Usaha (KBLI)
Daya Tarik Wisata Alam Lainnya
93229
Lokasi Proyek
Kalimantan Tengah
Kota Palangka Raya
Kawasan Penangkaran Rusa
Lokasi Proyek
Kawasan Penangkaran Rusa saat ini sudah memiliki beberapa fasilitas diantaranya menara pantau, gazebo, bangunan rumah penjaga, pagar pembatas, aula serbaguna, kantong parkir, gudang, kendang, gudang pakan, gapura serta sarana telekomunikasi serta air bersih yang berasal dari sumur bor.
Profil Lokasi
Keterangan
Area Penangkaran
Bangunan Fasilitas Penunjang
Kawasan Penyangga (Buffer Zone)
Kawasan Wisata Alam (Lake Are)
Jalan
Fasilitas Umum
Kebun HPT
Kawasan Pusat Pengelolaan Rusa
Nama Kawasan
Kawasan Penangkaran Rusa
Pengelola Kawasan
Dinas Pertanian dan Ketahanan Pangan Kota Palangka Raya
Alamat
KM 48 Kelurahan Kanarakan, Kecamatan Bukit Batu, Kota Palangka Raya, Kalimantan Tengah
Total Area
200 Ha
Status Lahan
HPK (Kawasan Hutan Produksi Konversi) dengan SK Nomor 188.45/2017
Visualisasi Lahan Parkir
Visualisasi Forest Area
Visualisasi Amphiteater
Total Nilai Investasi
Rp 475.635.961.960
Arteri
Kolektor
Lingkungan
Lokal
KETERANGAN
Dukungan Aksesibilitas
Jarak dan Waktu Tempuh
1 jam 4 menit. Jarak 43,2 km dari Bundaran Besar Palangka Raya melalui rute Jl. Cilik Riwut, Jl. Ahmad Yani, Jl. Trans Kalimantan
Lalu Lintas
Tidak padat, jalan menuju Kawasan Penangkaran Rusa dapat dilalui truk besar.
Jaringan
Jaringan Listrik, Air Bersih dan Telekomunikasi
Jalan
Jalan beraspal, baik dan cenderung datar.
Kelayakan Finansial
CAPEX
OPEX
WACC
IRR
NPV
PP
456,7 M
18,9 M
8,59%
10.8%
142,6 M
11 Tahun
(weighted average cost of capital)
(Internal rate of return)
(Net present value)
(Payback period)
(capital expenditure)
(operational expenditure)
Berdasarkan perhitungan finansial, kelayakan proyek IPRO Ecotourism dinyatakan LAYAK.