1 of 33

2 of 33

Sri Awida

TEMA I : IPS

KELAS VI, SEM.1

3 of 33

Sejarah ASEAN �(Asia Tenggara)

4 of 33

Perhimpunan Bangsa-bangsa Asia Tenggara (Perbara) atau Association of Southeast Asian Nations (ASEAN) merupakan sebuah organisasi negara-negara di kawasan Asia Tenggara yang didirikan di Bangkok, 08 Agustus 1967 berdasarkan deklarasi Bangkok.

Sejarah ASEAN

5 of 33

Meningkatkan pertumbuhan ekonomi dan kemajuan sosial

Pengembangan kebudayaan negara-negara anggota

Memajukan perdamaian dan stabilitas

Tujuan ASEAN

6 of 33

Lima Menteri Luar Negeri Pendiri ASEAN

ADAM MALIK (INDONESIA)

S. RAJARATNAM (SINGAPURA)

NARSISCO RAMOS (FILIPINA)

THANAT KHOMAN (THAILAND)

TUN ABDUL RAZAK (MALAYSIA)

7 of 33

SIAPAKAH MEREKA ?????

8 of 33

NARSISCO RAMOS

ADAM MALIK

S. RAJARATNAM

TUN ABDUL RAZAK

THANAT kHOMAN

9 of 33

LETAK GEOGRAFIS ASEAN

10 of 33

ASEAN merupakan wilayah daratan seluas 4,46 juta km2, atau setara dengan 3% total luas daratan di bumi, dan memiliki populasi yang mendekati angka 600 juta orang atau setara dengan 8,8% total populasi dunia. Luas wilayah laut ASEAN tiga kali lipat dari luas wilayah daratan.

LETAK GEOGRAFIS ASEAN

11 of 33

Negara-negara Anggota ASEAN

12 of 33

Indonesia

1

13 of 33

Ibukota

Jakarta

Bahasa

Indonesia

Mata Uang

Rupiah

Lagu Nasional

Indonesia Raya

Kepala Negara

Presiden

Kepala Pemerintahan

Presiden

Bentuk Pemerintahan

Republik

14 of 33

malaysia

2

15 of 33

Ibukota

Kuala Lumpur

Bahasa

Melayu

Mata Uang

Ringgit

Lagu Nasional

Negaraku

Kepala Negara

Sultan yang dipertuan Agung

Kepala Pemerintahan

Perdana Menteri

Bentuk Pemerintahan

Parlementer

16 of 33

Thailand

3

17 of 33

Ibukota

Bangkok

Bahasa

Thai

Mata Uang

Baht

Lagu Nasional

Phleng Chat Thai

Kepala Negara

Raja

Kepala Pemerintahan

Perdana Menteri

Bentuk Pemerintahan

Parlementer

18 of 33

Filipina

4

19 of 33

Ibukota

Manila

Bahasa

Filipino dan Ingrris

Mata Uang

Peso

Lagu Nasional

Lupang Hinirang

Kepala Negara

Presiden

Kepala Pemerintahan

Presiden

Bentuk Pemerintahan

Presidensil

20 of 33

Singapura

5

21 of 33

Ibukota

Singapura

Bahasa

Ingrris, Melayu, Mandarin dan Tamil

Mata Uang

Dolar Singapura

Lagu Nasional

Majulah Singapura

Kepala Negara

Presiden

Kepala Pemerintahan

Perdana Menteri

Bentuk Pemerintahan

Parlementer

22 of 33

Brunei Darussalam

6

23 of 33

Ibukota

Bandar Seri Begawan

Bahasa

Melayu

Mata Uang

Dolar Brunei

Lagu Nasional

Allah Peliharakan Sultan

Kepala Negara

Sultan

Kepala Pemerintahan

Sultan

Bentuk Pemerintahan

Presidensil

24 of 33

Vietnam

7

25 of 33

Ibukota

Hanoi

Bahasa

Vietnam

Mata Uang

Dong

Lagu Nasional

Tien Quan Ca

Kepala Negara

Presiden

Kepala Pemerintahan

Perdana Menteri

Bentuk Pemerintahan

Parlementer

26 of 33

Laos

8

27 of 33

Ibukota

Vientiane

Bahasa

Lao

Mata Uang

Kip Laos

Lagu Nasional

Pheng Xat Lao

Kepala Negara

Presiden

Kepala Pemerintahan

Perdana Menteri

Bentuk Pemerintahan

Parlementer

28 of 33

Myanmar

9

29 of 33

Ibukota

Naypyidaw

Bahasa

Myanmar

Mata Uang

Kyat Myanmar

Lagu Nasional

Kaba Ma Kyei

Kepala Negara

Presiden

Kepala Pemerintahan

Presiden

Bentuk Pemerintahan

Presidensil

30 of 33

Kamboja

10

31 of 33

Ibukota

Phnom Penh

Bahasa

Khmer

Mata Uang

Riel Kamboja

Lagu Nasional

Nokoreach

Kepala Negara

Raja

Kepala Pemerintahan

Perdana Menteri

Bentuk Pemerintahan

Parlementer

32 of 33

Terima Kasih

33 of 33

THE END