Recruitment Relawan Pengajar & Dokumentator Kelas Inspirasi Palangka Raya 2020
TAHAP PEREKRUTAN RELAWAN
1. Pendaptaran relawan pengajar dan dokumentator : 03 Desember 2019 - 03 Januari 2020
2. Pengumuman penerimaan relawan : 13 Januari 2020
3. Batas Konfirmasi Keikutsertaan : 18 Januari 2020
4. Technical Meeting : 14 Februari 2020
5. Hari Inspirasi & Refleksi : 15 Februari 2020
Narahubung:
Putri (082277662867)
Rahmah (082358604545)
SEPUTAR RELAWAN PENGAJAR DAN DOKUMENTATOR
(1) Relawan Pengajar atau yang disebut dengan inspirator adalah para professional dari berbagai bidang pekerjaan yang berbeda-beda dan bertugas untuk memotivasi siswa dengan cara berbagi cerita mengenai profesi masing-masing di depan kelas.
(2) Relawan Dokumentator bertanggung jawab untuk mengabadikan kegiatan Hari Inspirasi di sekolah yang telah ditentukan dalam bentuk foto maupun video.
PERSYARATAN:
1. Usia minimal 17 tahun
2. Telah bekerja dibidangnya minimal 2 tahun (Relawan Pengajar)
3. Bersedia mengikuti briefing dan refleksi
4. Bersedia meninggalkan pekerjaan/ cuti selama 1 hari, pada Hari Inspirasi
5. Siap ditempatkan di lokasi SD mana saja daerah Palangka Raya
6. Memiliki kamera profesional dan dapat mengoperasikannya (Relawan Dokumentator)
7. Tidak membawa "nama" instansi/ perusahaan
8. Seluruh karya dan hasil dokumentasi sepenuhnya menjadi hak milik panitia Kelas Inspirasi Palangka Raya 2020
Catatan
Bagi relawan yang terpilih, dimohon untuk konfirmasi ke panitia selambat-lambatnya tanggal 18 Januari 2020
* Required
Nama Lengkap
*
Your answer
Tempat Lahir
*
Your answer
Tanggal Lahir
*
MM
/
DD
/
YYYY
Jenis Kelamin
*
Laki - laki
Perempuan
No HP/ Whatsapp
*
Your answer
Email
*
Your answer
Facebook
Your answer
Twitter
Your answer
Instagram
Your answer
Pendidikan Terakhir
*
SMA/ sederajat
S1
S2
Other:
Nama tempat bekerja saat ini
*
Your answer
Alamat tempat bekerja saat ini
*
Your answer
Pekerjaan/ posisi
*
Your answer
Lama bekerja di bidang Anda saat ini?
*
Your answer
Deskripsi pekerjaan
*
Your answer
Organisasi dan komunitas yang pernah/ sedang diikuti
*
Your answer
Pernahkah Anda mengikuti Kelas Inspirasi?
*
Ya
Tidak
Jika pernah, dimana dan sebagai apa?
Your answer
Darimana Anda mendapatkan informasi mengenai Kelas Inspirasi Palangkaraya?
*
Your answer
Mengapa Anda ingin bergabung dengan Kelas Inspirasi Palangkaraya 2020?
*
Your answer
Dari deskripsi relawan di atas, pilih salah satu yang sesuai dengan keinginan!
*
Relawan Pengajar
Relawan Dokumentator
Alasan atas relawan yang dipilih
*
Your answer
Saya bersedia mengikuti proses persiapan sampai kegiatan Kelas Inspirasi 2020 terlaksana.
Submit
Never submit passwords through Google Forms.
This content is neither created nor endorsed by Google.
Report Abuse
-
Terms of Service
-
Privacy Policy
Forms