Apa itu Kipin Classroom?
Kipin Classroom adalah sebuah alat portable yang bisa dipakai untuk mendukung Digitalisasi sekolah disemua area (perkotaan, perdesaan, daerah 3T, dll) diseluruh Indonesia.
Kehebatan alat ini adalah TIDAK MEMBUTUHKAN JALUR INTERNET SAMA SEKALI
Dengan mempunyai sebuah Kipin Classroom, maka sekolah siap melaksanakan Digitalisasi Sekolah:
- bisa menyelenggarakan asesmen sebanyaknya (tanpa biaya lagi ), ada puluhan ribu bank soal siap pakai
- mempunyai koleksi ribuan buku (kemdikbud), video pelajaran kelas, latihan soal & komik literasi --> siswa tak perlu beli buku lagi
- perpustakaan digital internal sekolah (guru/sekolah bisa upload dokumendan video ke server lokal)
Hebatnya, semua itu berjalan secara offline, tidak membutuhkan jalur internet sama sekali dan siap dimanfaatkan, dalam hitungan menit...alat sudah bisa dipakai tanpa ribet.
Tonton kemampuan Kipin Classroom :
https://youtu.be/-6jmOMuYd44