Persyaratan Cuti Alasan Penting : 1. Diajukan 1 Bulan Sebelumnya
2. Surat Permohonan Cuti ke Bupati Indramayu (Khusus untuk ke luar negeri)
3. Surat Pengantar dari Instansi ditujukan ke BKPSDM Kab. Indramayu
4. Membuat Formulir Cuti
5. Membuat Surat Pelimpahan Tugas
6. Surat Keterangan lainnya seperti (Surat Keterangan dari Kemenag/Travel, Fotokopi Pasport, keterangan jadwal keberangkatan umroh, Undangan Pernikahan/Wisuda dan Surat Keterangan Pendukung lainnya).