Halo Sobat Fazz Agen!
Terima kasih telah menjadi bagian dari keluarga besar FAZZ Agen.
Dengan bangga kami memperkenalkan Komunitas FAZZ Agen!
Komunitas FAZZ Agen merupakan sebuah wadah untuk menjadi tempat silaturahmi antar Agen FAZZ untuk menjalin hubungan jangka panjang untuk mendapatkan edukasi, informasi, dan koneksi sesama agen dengan tujuan untuk “Tumbuh dan Berkembang Bersama” menjadi #AgenJuara #AgenNaikKelas.
Untuk dapat terundang di grup WhatsApp Komunitas Fazz Agen sesuai dengan daerahmu, kamu diwajibkan terlebih dahulu mengisi form pendaftaran ini ya. Pastikan juga kamu mengisi data sesuai dengan data kamu yang terdaftar di aplikasi Fazz Agen.
Terima kasih!