Kuesioner Pengelolaan Keuangan dan Sarana Prasarana
Kepada Yth.
Bapak/Ibu Dosen dan Karyawan Departemen Teknik Kimia Industri FV-ITS

Dengan Hormat, Dalam Rangka meningkatkan relevansi Perguruan Tinggi dengan tuntutan pasar kerja, perkembangan ilmu, teknologi dan seni (IPTEKS), serta keinginan untuk meningkatkan kualitas proses pendidikan, maka kami Tim Studi Pelacakan (Tracer Study) Departemen Teknik Kimia Industri FV ITS sedang melakukan penelitian untuk mendapatkan hasil evaluasi pengelolaan keuangan dan sarana prasarana Departemen Teknik Kimia Industri, Fakultas Vokasi, ITS.

Untuk itu kami memohon dengan sangat, sudi kiranya Bapak/Ibu pengguna lulusan kami membantu mewujudkan tujuan tersebut dengan mengisi kuisioner ini.

Terima kasih,

Best Regards,
Tim Tracer Study Departemen Teknik Kimia Industri ITS 2020
Sign in to Google to save your progress. Learn more
Bagaimana keterlibatan komponen dosen maupun karyawan dalam sosialisasi perencanaan keuangan program studi?
Clear selection
Bagaimana sistem transparansi pengelolaan keuangan yang dilakukan oleh program studi?
Clear selection
Bagaimana efisiensi dan efektivitas penggunaan keuangan yang dilakukan oleh program studi?
Clear selection
Bagaimana implementasi anggaran terhadap rencana pengembangan program studi?
Clear selection
Bagaimana kinerja pelaporan pertanggungjawaban keuangan program studi?
Clear selection
Bagaimana ketersediaan sarana prasarana yang disediakan program studi untuk menunjang kegiatan perkuliahan dan perkantoran?
Clear selection
Bagaimana kualitas sarana prasarana yang disediakan program studi untuk menunjang kegiatan perkuliahan dan perkantoran?
Clear selection
Bagaimana upaya program studi dalam merawat dan menjaga kualitas sarana prasarana untuk keperluan perkuliahan dan perkantoran?
Clear selection
Submit
Clear form
This content is neither created nor endorsed by Google. Report Abuse - Terms of Service - Privacy Policy