Request edit access
MATERI PEMBELAJARAN ONLINE SDN 3 LIMBANGAN TIMUR
KELAS 4 SEMESTER 1 TAHUN PELAJARAN 2020/2021
NAMA PESERTA DIDIK *
Kelas *
TEMA 1 INDAHNYA KEBERSAMAAN
SUB TEMA 1 KERAGAMAN BUDAYA BANGSAKU
MAPEL BAHASA INDONESIA DAN ILMU PENGETAHUAN SOSIAL
PENGETAHUAN KD 3.1 Mencermati gagasan pokok dan gagasan pendukung yang diperoleh dari teks lisan, tulis, atau visual  KETERAMPILAN KD4.1 Menata informasi yang didapat dari teks berdasarkan keterhubungan antargagasan ke dalam kerangka tulisan
MEMBACA DENAH
Apa itu DENAH??. Denah hampir sama dengan peta yang mempunyai pengertian rangkaian gambar 2 dimensi yang merupakan tatanan sebuah lokasi dengan sama benar dengan skala yang diperkecil. Dalam membaca sebuah denah yang harus kita perhatikan adalah simbol atau gambar yang ditunjukan dalam denah tersebut. Pada bagian simbol terdapat beberapa penjelasan singkat tentang identitas simbolnya. Contoh denah diatas terdapat simbol/gambar yang menunjukan lokasi Kantor polisi, rumah, rumah sakit, pasar dan gambar yang lainnya. Petunjuk denah lainnya adalah arah mata angin yang menunjukan arah U untuk utara, T untuk timur, S untuk selatan dan B untuk barat. Sekarang mari kita pelajari denah diatas secara seksama.
1. Berada dijalan apa lokasi SDN 3 Limbangan Timur? *
1 point
2. Pasar berlokasi di jalan ...........
1 point
Clear selection
3. Lokasi Alun-alun berada di arah ........................... dari SDN 3 Limbangan Timur *
1 point
4. Lokasi rumah Doni berada di arah ........................... dari pasar *
1 point
5. Lokasi rumah sakit berada diarah ......................... dari SDN 3 Limbangan Timur *
1 point
Submit
Clear form
Never submit passwords through Google Forms.
This content is neither created nor endorsed by Google. Report Abuse - Terms of Service - Privacy Policy