APLIKASI ONLINE MARKET PLACE

DOKUMEN

FITUR DETAIL PEKERJAAN

Memenuhi Tugas Mata Kuliah Manajemen Proyek Perangkat Lunak

Dosen : Fajar Baskoro

Disusun Oleh:

Hansen Idden

5025201100

Kurnia Cahya Febryanto

5025201073

Wina Tungmiharja

5025201242

FAKULTAS TEKNOLOGI ELEKTRO DAN INFORMATIKA CERDAS

INSTITUT TEKNOLOGI SEPULUH NOPEMBER

SURABAYA

2022

BAB 1

FITUR

  1. Multiple Step Checkout

Fitur ini digunakan untuk meningkatkan keamanan belanja pada saat chekcout. Fitur multiple step checkout meliputi :

  1. Membagi halaman menjadi 3 bagian(login, mengisi alamat, metode pembayaran)
  2. Verifikasi pada tiap bagian
  3. Dapat digunakan tanpa konfigurasi
  1. Konfirmasi Pembayaran

Pada halaman ini, digunakan untuk mengkonfirmasi pembayaran secara detail dan mudah. Halaman konfirmasi pembayaran meliputi :

  1. Memuat halaman konfirmasi
  2. Melampiran file pembayaran
  3. Validasi nomor order untuk menghindari spam
  4. Email pemberitahuan ke pengguna dan admin
  5. Dapat mengedit email pemberitahuan
  1. Plugin Reseller

Fitur ini digunakan untuk melakukan pendaftaran dan manajemen kepada reseller yang ingin melakukan jual beli pada aplikasi. plugin reseller meliputi :

  1. Halaman regristrasi reseller
  2. Aplikasi untuk reseller mengelola
  3. memilih tipe reseller dengan mudah
  4. Laporan rinci mengenai penjualan reseller
  5. Kebijakan privasi dan modifikasi
  6. Email yang dapat dimodifikasi kontennya
  1. Send Shipping Tracking Number (Kirim Resi)

Fitur ini digunakan untuk mengirimkan resi pesanan kepada pelanggan. Fitur ini meliputi :

  1. Mengirimkan resi melalui email ke pelanggan
  2. Dapat mengedit isi konten email
  3. Mengkustomisasi nama kurir

  1. Shipping and Warehouse Label

Pada fitur ini, digunakan untuk pelampiran shipping dan gudang pada pesanan. Adapun fitur meliputi :

  1. Dapat mengunduh dan mencetak label pengiriman maupun gudang dengan satu tombol
  2. Halaman slip yang terhubung untuk konsumen dan gudang
  3. Page break otomatis pada pesanan berjumlah besar
  4. Dapat menyimpan informasi label dalam bentuk PDF
  1. Modifikasi Harga

Pada fitur ini, penjual dapat melakukan modifikasi harga terhadap produk yang diinginkan dan dapat melakukan perubahan pada harga, pengiriman, dan diskon secara subjektif sesuai dengan yang diperlukan. fitur modifikasi harga meliputi :

  1. Menetapkan harga yang dimodifikasi
  2. Memberikan diskon pada suatu produk
  3. Memberikan diskon pada keranjang pelanggan sesuai pembelian
  4. Menetapkan pengiriman dari keranjang pelanggan
  1. Manajemen pesanan yang gagal terkirim

Pada fitur ini, penjual dapat memanajemen semua produk pada pesanan yang gagal terkirim. Fitur manajemen meliputi :

  1. Membuat email notifikasi pada pengguna mengenai produk yang gagal terkirim
  2. Mengatur waktu untuk pembayaran pesanan (BACS dan non-BACS)
  3. Mengirimkan otomatis email ke pelanggan mengenai pesanan yang gagal terkirim
  4. Mengembalikan pesanan ke penjual
  5. Pelaporan mengenai pesanan yang sudah dipulihkan
  6. Edit konten email yang akan dikirim
  1. Inventory Manager

Pada fitur ini, penjual dapat melakukan manajemen terhadap inventori produk seperti data mengenai stock, pembelian, harga produk, pemasok barang. Fitur inventori manager meliputi :

  1. Mencatat perubahan stock produk
  2. Memberikan laporan mengenai perubahan stock pada rentan waktu tertentu
  3. Membuat pesanan pembelian dengan tampilan yang mudah digunakan
  4. Menambah biaya tambahan pada beberapa pesanan khusus
  5. Melacak pesanan pembelian yang ada dan dirincikan dalam bentuk PDF
  6. Menyesuaikan stock untuk melengkapi catatan stock produk
  7. Manajemen pemasok produk
  1. Manajemen Opsi Kirim

Pada fitur ini, penjual dapat melakukan manajemen terhadap pengiriman barang. Fitur manajemen opsi kirim meliputi :

  1. Pengiriman barang ke seluruh indonesia
  2. Memilih ekspedisi yang dipakai dari 20 ekspedisi yang tersedia
  3. Menghitung biaya kirim hingga tingkat kecamatan dan mendukung biaya kirim tambahan (markup fee)
  4. Menambahkan resi atau nomor unik pada tiap pesanan
  5. Melihat kurir yang ada (filter kurir)
  1. Plugin Wishlist

Pada fitur ini, pengguna dapat menambahkan dan memanajemen wishlist. Fitur ini meliputi :

  1. Menambah tombol wishlist pada tiap produk
  2. Menampilkan daftar wishlist / keinginan pada satu halaman
  3. Menampilkan daftar keinginan tiap produk
  1. Plugin Refund

Pada fitur ini, pelanggan dapat meminta untuk refund pemesanan yang sudah terjadi dan dapat dikelola oleh reseller. Fitur plugin refund meliputi :

  1. Halaman permintaan pengembalian untuk pengguna
  2. Pengelolaan halaman permintaan pengembalian dapat dilakukan dengan mudah
  3. Halaman laporan pengembalian pesanan untuk reseller
  4. Dapat email pemberitahuan yang dapat diubah kontennya dengan mudah
  1. Promotion manager

Pada fitur ini, digunakan untuk memanajemen promosi yang ada pada aplikasi. Fitur promotion manager meliputi :

  1. Memudahkan pembuatan iklan atau promosi dalam 3 jenis (slider, pop up, sticky bar)
  2. memudahkan dalam menaruh banner promosi
  3. Dapat melakukan pengaturan waktu kadaluarsa banner
  4. Dapat mengkostumisasi tampilan banner
  5. Manajemen banner seperti opsi redirect URL
  6. Halaman laporan performa banner seperti berapa hit