BERITA ACARA PEMERIKSAAN

LABORATORIUM KRIMINALISTIK BARANG BUKTI

Pada hari ini, jum.at tanggal 19 (Sembilan Belas) bulan Mei tahun 2015 (dua ribu lima belas), pukul 10.00 WIB, kami : ______________________________________________________

                1. G. Eka Aristya Kamajaya                 

NIM. 14917124, mahasiswa Magister Teknik Informatika Universitas Islam Indonesia, konsentrasi Forensika Digital angkatan X (Sepuluh)                

__________________________2.Danang  Muliadipa___________________________

NIM. 14917113, mahasiswa Magister Teknik Informatika Universitas Islam Indonesia, konsentrasi Forensika Digital angkatan X (Sepuluh)        ___________________________

                3. Muahammad Sabri Ahmad                 

NIM. 14917154, mahasiswa Magister Teknik Informatika Universitas Islam Indonesia, konsentrasi Forensika Digital angkatan X (Sepuluh)                 

masing-masing selaku pemeriksa, atas perintah dosen mata kuliah Olah TKP dan Simulasi Persidangan pada tanggal 10 (Sepuluh) bulan Mei tahun 2015 (dua ribu lima belas), guna memenuhi tugas Sebagai syarat. Dan telah kami selesaikan pemeriksaan barang bukti tersebut. Sebagaimana kami laporkan dalam erita Acara Pemeriksaan ini.

  1. Barang Bukti yang Diterima

Barang bukti yang kami terima dari kelompok pembuat simulasi kasus pada tanggal 19 (Sembilan belas) bulan Mei tahun 2015 (dua ribu lima belas) diantaranya sebagai berikut:

  1. 1 (satu) unit CPU merk Simbadda warna abu-abu kapasitas 1 TB1 (satu) unit CPU merk Power Case warna merah hitam kapasitas 80 GB,  
  2. 1 (satu) KTP atas nama WILDAN YANI ASHARI
  3. 1 (satu) keping Compact Disc (CD) berisi file domain php pada server techscape,
  4. 1 (satu) keping media cakram DVD berisi file akses IP address 180.247.245.185 pada server alvindevelopment. An

  1. Tujuan Pemeriksaan

Sesuai dengan permintaan tugas akhir mata kuliah Olah TKP dan Simulasi Persidangan, kami melakukan pemerikasaan berdasarkan data-data/informasi yang kami himpun berdasarkan beberapa media berita baik online maupun offline, di antaranya seperti www.detik.com, kompas.com, tempo.com, www.merdeka.com dan lain- lain.

  1. Prosedur Pemeriksaan

Terhadap brang bukti elektronik dilakukan pemeriksaan digital forensik berdasarkan Standard Operating Procedure (SOP) yang baku.

Nama

Model/Nomor Seri

Akuisisi

Keterangan

  1.  (satu) unit CPU
  • Merk Simbadda warna abu-abu
  • Harddisk : kapasitas 1 TB1, dilakukan imaging, Tools : FTK Imager, SQLiteSpy

      Dikembalikan kepada yang berhak yaitu : Warnet CV. Surya Infotama

  1. (satu) unit CPU   
  • Merk Power Case warna merah hitam
  • Harddisk : kapasitas 80 GB, dilakukan imaging, Tools : FTK Imager, SQLiteSpy

      Dikembalikan kepada yang berhak yaitu : Warnet CV. Surya Infotama

  1. (satu) KTP atas nama WILDAN YANI ASHARI
  • No KTP
  • Untuk di Di sesuaikan dengan identitas pelaku yang tercatat
  • dikembalikan kepada Terdakwa,
  1. (satu) keping Compact Disc
  • CD-R 600 mb
  • CD-R :

Salinan dari kegiatan yang ada pada server techscape

(CD) berisi file domain php pada server techscape,

  1. (satu) keping media cakram DVD

DVD R 4 GB

DVD-R 4 GB

Salinan dari kegiatan pada server alvindevelopment

berisi file akses IP address 180.247.245.185 pada server alvindevelopment.com dirampas untuk dimusnahkan

  1. Hasil Pemeriksaan

Kami berhasil menemukan barang bukti digital sebagaimana telah kami tuliskan dalam berkas Laporan Investigasi dan beberapa Laporan Penanganan Barang Bukti.

IT Centrum UII

Konsentrasi Forensika Digital

Formulir I

Penerimaan Barang Bukti Elektronik

Asal Barang Bukti1) :

Polrestabes

Yang Menyerahkan2)

Yang Menerima3)

Nama

Tandatangan

Nama

Tandatangan

Tanggal Penerimaan :

19-05-2015

  1.  Tim Penyidik

  1. Pejabat Pengelolah Barang Bukti

Nomor Takah4) :

Deskripsi Singkat Kasus : Pelaku peretasan diduga bernama Wildan Yani Ashari, yang bekerja sebagai administrator di CV Surya Infotama. Wildan melakukan deface atau mengganti tampilan asli halaman utama. Wildan telah memperingati orang nomor satu di negeri ini, bahwa situs web informasi presiden "tidak terkunci rapat." Wildan tidak mencuri data, ia hanya masuk ke halaman lalu "mencorat-coret tembok" dengan teks "Hacked by MJL007" berwarna hijau, lalu meninggalkan logo dan teks "Jemberhacker Team" berwarna putih.

Barang Bukti Yang Diterima

Jenis5)

Deskripsi Barang Bukti

1.CPU1

Merk Simbadda warna abu-abu kapasitas 1 TB1

2.CPU2

Merk Power Case warna merah hitam kapasitas 80 GB

3.  KTP

Identitas

4. CD – R

Compact Disc (CD) berisi file domain php pada server techscape

5. DVD - R

DVD berisi file akses IP address 180.247.245.185 pada server alvindevelopment.com

6.

7.

8.

9.

10.

Keterangan :

  1. Direktorat bareskrim/Polda/Polres Metro/Polestabes/Polsek Metro/Polsek dan nama satkernya
  2. Yang menyerahkan barang bukti adalah petugas DFAT Puslabfor
  3. Yang menerima barang bukti adalah point 1)
  4. Nomor takah dari Taud Puslabfor
  5. Jenis barang bukti elektronik dapat berupa personal Computer (PC), laptop, netbook, tablet, harddisk, handphone, simcard, haarddisk external, flashdisk, digital camera, memory card, audio recorder dan lain-lain.

IT Centrum UII

Konsentrasi Forensika Digital

Formulir II

Penyerahan Barang Bukti Elektronik

Asal Barang Bukti1) :

Polrestabes

Yang Menyerahkan2)

Yang Menerima3)

Nama

Tandatangan

Nama

Tandatangan

Tanggal Penerimaan :

19-05-2015

1. Tim Forensik

 1. Pejabat Pengelolah Barang Bukti

Nomor Takah4) :

2.

2._______________

Deskripsi Singkat Kasus : Pelaku peretasan diduga bernama Wildan Yani Ashari, yang bekerja sebagai administrator di CV Surya Infotama. Wildan melakukan deface atau mengganti tampilan asli halaman utama. Wildan telah memperingati orang nomor satu di negeri ini, bahwa situs web informasi presiden "tidak terkunci rapat." Wildan tidak mencuri data, ia hanya masuk ke halaman lalu "mencorat-coret tembok" dengan teks "Hacked by MJL007" berwarna hijau, lalu meninggalkan logo dan teks "Jemberhacker Team" berwarna putih.

Barang Bukti Yang Diterima

Jenis5)

Deskripsi Barang Bukti

 1. CPU1

Merk Simbadda warna abu-abu kapasitas 1 TB1

 2. CPU2

Merk Power Case warna merah hitam kapasitas 80 GB

 3. KTP

Identitas

 4. CD – R

Compact Disc (CD) berisi file domain php pada server techscape

 5. DVD - R

DVD berisi file akses IP address 180.247.245.185 pada server alvindevelopment.com

7.

8.

9.

10.

Keterangan :

  1. Direktorat bareskrim/Polda/Polres Metro/Polestabes/Polsek Metro/Polsek dan nama satkernya
  2. Yang menyerahkan barang bukti adalah petugas DFAT Puslabfor
  3. Yang menerima barang bukti adalah point 1)
  4. Nomor takah dari Taud Puslabfor
  5. Jenis barang bukti elektronik dapat berupa personal Computer (PC), laptop, netbook, tablet, harddisk, handphone, simcard, haarddisk external, flashdisk, digital camera, memory card, audio recorder dan lain-lain.